Menurut Yayan Sopian yang dikutip dari Nurudin, 2009: 18, Keunikan Portal Berita Online dapat diklasifikasikan karakteristik portal berita online antara lain:

  1. Kemudahan bagi pengakses untuk mengalihkan waktu pengaksesan. Artinya, penerbit portal berita online misalnya bisa menentukan bahwa akses medianya bisa dimulai dari jam 1 dini hari seperti yang tersaji dari media cetak yang juga mempunyai portal berita
  2. online. Meskipun ada juga yang baru beberapa jam kemudian, bahkan 1 hari kemudian. Ini sangat tergantung pada kemampuan media.
  3. Real time, Langsung bisa disajikan. Pengelola website dapat menulis setiap saat. Sehingga (user) pembaca dapat menerima berita setiap waktu.
  4. Unsur multimedia. Bentuk dan publikasi yang lebih kaya. Sajiannya tidak klasik seperti media cetak (e-paperdalam versi online-nya). Ada banyak fitur, serta ilustrasi tampilan yang amat menarik pembaca.
  5. Interaktif. Hyperlink memungkinkan user terhubung dengan situs yang lain, seperti WordPress, RSS, Twitter, dan Facebook.

Dengan demikian dapat diartikan bahwa, portal berita online merupakan pemberi informasi yang cepat dan mudah karena dapat diakses secara langsung oleh penggunanya dimanapun berada dan dapat memberikan tanggapan/komentar atas isi dari berita yang tersedia pada portal berita online tersebut.

Sumber: artrezor – 5 Distingtif Portal Berita Online

Views: 7

Comments are closed for this blog post

Latest Activity

Apolonia liked RADIOAPOLLON1242 AIGOKEROS PANOS's profile
Apr 24
Lucy Williams updated their profile
Jul 5, 2023
Sandra Gutierrez Alvez updated their profile
Oct 1, 2022
DallasBoardley updated their profile
Feb 8, 2022
RADIOAPOLLON1242 AIGOKEROS PANOS updated their profile
Feb 2, 2022
Shefqet Avdush Emini updated their profile
Jul 2, 2021
Ralph Corbin updated their profile
Jun 25, 2021
Marques De Valia updated their profile
Mar 24, 2021

© 2024   Created by David Califa. Managed by Eyal Raviv.   Powered by

Badges  |  Report an Issue  |  Terms of Service